Khotbah Perjanjian Lama, Khotbah Topikal

Daud dan Yonatan: Sahabat Sejati

Daud dan Yonatan: Sahabat Sejati

1Sam 18-20

Pdt. Agus Surjanto

Allah menciptakan Adam dan Hawa sebagai makhluk sosial yang membutuhkan orang lain dalam kehidupannya. Tanpa orang lain manusia akan sangat sulit untuk bertahan hidup. Dan dari sekian banyak orang lain yang dibutuhkan oleh manusia itu, maka sahabat adalah orang yang sangat penting dalam kehidupan manusia. Alkitab mengatakan bahwa sahabat adalah saudara dalam kesukaran (Ams 17:17). Dari ayat-ayat berikut ini (Hak 1:24-25; 2Sam 15:31-32; Ams 17:9; Luk 15:9; Yoh 15:13-15) maka paling sedikit ada 3 komponen penting dalam persahabatan, yaitu kepercayaan, komitmen, dan keintiman. 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *