Renungan

Janganlah Takut!


Oleh: Pdt. Ruth Nuswantari

“Orang yang bertahan sampai pada kesudahannya akan selamat.”

Markus 13:1-8

Akhir-akhir ini banyak bencana terjadi mulai dari lombok, Palu, Donggala, jatuhnya pesawat Lion air, dll. Ada orang yang secara naif mengaitkan bencana-bencana tersebut dengan hukuman Tuhan karena dosa yang telah dilakukan oleh orang-orang tertentu yang “kebetulan” ikut terkena bencana tersebut. Pertanyaanya adalah, benarkah bencana-bencana tsb terjadi sebagai hukuman Allah dan semua orang yang terkena adalah orang jahat?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *